ExitJangan Lupa Klik Like/Suka!

Senin, 28 Mei 2012

Penemuan benda-benda sederhana yang sangat berguna



Manusia membutuhkan begitu banyak peralatan untuk memudahkan hidup dan aktivitas kesehariannya. Saking terbiasanya, kebanyakan orang tidak menyadari bahwa di balik kesederhanaan bentuk atau desain peralatan yang mereka gunakan, terdapat kisah dan sejarah tentang orang-orang hebat yang menemukannya. Berikut adalah 20 penemuan sederhana yang sangat berguna:

1. Tusuk Gigi

Tusuk gigi telah ada sebelum kedatangan manusia modern. Tengkorak gigi manusia Neanderthal dan Homo Sapiens telah menunjukkan bukti-bukti penggunaan alat untuk menusuk gigi. Ini adalah alat tertua untuk membersihkan gigi. Mesin pembuat tusuk gigi pertama kali dikembangkan pada tahun 1869 oleh Alessandro Franco, kemudian mesin serupa juga dipatenkan pada tahun 1872 oleh Silas Noble dan J.P. Cooley.Baca selengkapnya »

Tidak ada komentar:

Posting Komentar